
Fungsi geotextile woven merk urban plastic mungkin hanya segelintir orang yang mengetahuinya. Jika di bidang geoteknik, geotextile ini merupakan salah satu dari jenis material yang cukup sering dipergunakan. Hal tersebut dikarenakan posisi atau pun letak geografi Indonesia mayoritas dengan kondisi tanah yang begitu lunaknya. Adapun material satu ini begitu membantu dalam hal memperkuat pondasi tanah dengan harga yang sangat terjangkau, tentu saja dilihat dari harga ini berbeda sekali dengan jenis atau metode perkuatan pondasi tanah yang lainnya. Selain keunggulan yang dapat dijadikan sebagai pondasi tanah kuat, penggunaan material ini pun tidak akan membuat tanah jadi ambles. Nah, oleh sebab itulah material geotextile ini begitu penting untuk memberikan kekuatan tambahan pada tanah yang akan digunakan.
Salah satu dari jenis material geotextile ini adalah woven atau tenun. Woven geotextile merupakan jenis lembaran material yang terbuat dari bahan dasar serat sintetis tentunan dengan adanya tambahan berupa pelindung anti ultra violet, yang mana tambahan bahan ini bisa menambahkan kekuatan tarik yang relative cukup tinggi. Penggunaan maupun fungsi geotextile woven merk urban plastic ini ialah dapat mengatasi berbagai macam masalah dari perbaikan tanah, lebih khususnya pun yang berhubungan dengan dunia atau bidang teknik sipil agar lebih efesien lagi. Adapun di antara fungsinya mampu menanggulangi berbagai masalah dari pembuatan jalan dan juga timbunan tanah yang ada di dasar tanah rawa maupun tanah dengan tekstur yang begitu lunak.
Sementara itu, bahan baku dari material geotextile ini terbuat dari polyester atau PET dan juga polypropylene polymer atau PP yang sudah resmi ikut dari hasil test melalui laboratorium, sudah mengikuti standard dari ASTM. Untuk standard ASTM ini terdiri dari, kekuatan material terhadap tusukan benda tumpul, kekuatan tarikan dari material, sobekan bahan, tingkat kemulurannya, serta ketahanan terhadap serangan dari bakteri, jamur maupun bahan – bahan kimia yang lainnya. Sementara itu, bahan material ini juga ternyata dibuat dalam berbagai macam jenis. Lalu, untuk pemilihan jenis materialnya pun bisa menyesuaikan dengan kondisi tanah dasar yang akan dipergunakan, beban maupun fungsi yang telah direncanakan sebelumnya.
Kenali Manfaat Maupun Fungsi Geotextile Woven Merk Urban Plastic
Bila berbicara seputar manfaat maupun fungsi geotextile woven merk urban plastic ini lebih dikenal sebagai bahan material yang berguna sebagai penstabil atau pun stabilisasi tanah darah, terlebih lagi untuk tekstur tanah yang lunak. Hal tersebut dikarenakan jenis material geotextile ini mempunyai kekuatan tarikan atau pun kuat tarik yang relatif lebih tinggi jika dibandingkan dengan jenis geotextile non woven. Bila dihitung secara terperinci, perbedaannya bisa sekitar dua kali lipat untuk berat bebas per meter persegi yang sama atau pun dikenal dengan istilah gramasi. Nah, tentu saja penggunaan bahan material ini sangatlah penting bagi siapa saja yang bekerja di bidang kontruksi agar menghasilkan kondisi bangunan yang stabil.
Selain itu juga, ada beberapa bidang pekerjaan yang mesti memakai bahan material dari geotextile woven. Seperti halnya untuk pembuatan kontruksi jalanan, materian ini pun cenderung memiliki kekuatan tarik yang relatif tinggi sehingga membuat lapisan di atas material ini pun mampu menahan bebas yang sangat berat. Lalu, digunakan sebagai bahan material untuk membantu memelihara beton, geotextile ini pun bisa dipergunakan sesudah curing atau pengecoran beton yang sebelumnya menggunakan karung goni. Proses curing pun bertujuan untuk bisa menghilangkan kandungan air yang ada pada material beton sehingga bisa tahan lama. Fungsi geotextile woven merk urban plastic ini ternyata sangatlah penting dalam kontruksi bangunan.
PT. Kapuk Mas Agung Abadi adalah Pabrik Plastik di Indonesia yang menjual produk-produk plastik seperti Tali Rafia, Plastik Cor, Plastik Sampah, Plastik Mulsa, Plastik Singkong, Kantong Mayat, Karung Plastik, Geotextile Non Woven, Geomembrane. Untuk informasi lebih lanjut mengenai Geotextile merk Urban Plastic, silahkan hubungi melalui: Whatsapp/Mobile Phone: +62 822 9933 3938 (Ratna) atau https://wa.me/6282299333938, atau: Email: info@urbanplastic.id